Polri Ungkap Penipuan Ibadah Haji dan Umroh di Jabar
Polri melalui Polda Jawa Barat (Jabar), berhasil mengungkap kasus penipuan ibadah haji khusus dan umrah yang dilakukan PT. Alfatih Indonesia Travel, di Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat. Satu orang tersangka yakni RMY diamankan petugas. Pelaku melakukan modusnya dengan meyakinkan para jemaah akan diberikan fasilitas VIP, manasik Haji sebanyak 3 kali serta hotel bintang 5 dengan harga murah mulai Rp. 200.000.000 hingga Rp. 250.000.000.
Bencana Puting Beliung di Dusun Krajan Desa Argotirto Rt.01 Rw.01, Kecamatan Sumbermanjing Wetan, Kabupaten Malang
Pada hari Kamis tanggal 5 Januari 2023 pukul 07.00 WIB bertempat di lapangan Rampal jln. Ronggolawe Kel. Ksatrian Kota Malang dilaksanakan kegiatan kunjungan kerja Pangdam V/Brw (Mayjen TNI Farid Makruf, M. A) beserta rombongan dalam rangka olah raga bersama anggota jajaran Kodam V/Brw sekaligus Pengarahan Pangdam V/Brw kepada Prajurit dan PNS wilayah Malang Raya.
TASYAKURAN PENYERAHAN SURAT KETETAPAN HALAL 107 IKM MAKMIN BINAAN DISPERINDAG KAB. MALANG DI HOTEL CAKRA RESIDENCE PINDAD TUREN KABUPATEN MALANG
Pada hari Kamis tanggal 05 Januari 2023 pukul 09.00 s/d 12.00 WIB bertempat di Hotel Cakra Residence Jln Kawi no 1 hotel kelurahan Turen Kecamatan Turen Kabupaten Malang telah dilaksanakan kegiatan Tasyakuran Penyerahan Surat Ketetapan Halal 107 IKM Makmin (Industri Kecil Menengah Makanan dan Minuman) Binaan dari Disperindag Kabupaten Malang.
Kamis 05 Januari 2023 pukul 09.36 s.d selesai bertempat di Aula Kantor Kecamatan Ngajum Kabupaten Malang telah dilaksanakan Kegiatan Lepas Sambut Bapak Gatot Yudha Setiawan,AP.MM ( Camat Ngajum Lama ) dan Bapa Ahmad Taufik Juniarto (Camat Baru) Tahun 2023.
KUNJUNGAN JENDERAL (PURN) MOELDOKO (KEPALA STAF KEPRESIDENAN RI) BESERTA ROMBONGAN DI PASAR WONOKROMO SURABAYA
Kamis, 05 Januari 2023, Pukul 16.00 s.d 16.20 WIB, Bertempat di Pasar Darmo Trade Center (DTC) Jl. Jagir Wonokromo Kecamatan Wonokromo Kota Surabaya, telah dilaksanakan kunjungan Jenderal TNI (Purn) Dr. H. Moeldoko, S.I.P. (Kepala Staf Kepresidenan RI) beserta rombongan dalam rangka meninjau Kondisi Pasar DTC.