Ular Berbisa Berhasil Di Evakuasi Unit Garuda 112 Bersama BPBD Dan Senkom Rescue



Senkomsidoarjo.or.id | Senkom Mitra Polri Kabupaten Kudus bersama Unit Garuda 112 yang terdiri dari Petugas BPBD beserta Relawan FRPB Animal Rescue dan Warga Sekitar melakukan evakuasi ular viper hijau atau dalam bahasa lokal biasa disebut Ular Luwuk. 



Karena ular tersebut memiliki bisa High Venom, petugas gabungan mengevakuasi ular tersebut di Perumnas Gerbang Harapan RT 03 RW 06 Desa Gondangmanis Kecamatan Bae, Kudus, Rabu 15/06/2022

Ular yang masuk ke pemukiman warga berhasil dievakuasi oleh petugas ke tempat yang lebih aman agar tidak membahayakan warga.(farid)









.

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama
Senkom Mitra Polri Sidoarjo | Informasi | Komunikasi | Kamtibmas | Rescue I Bela Negara