Tips Sederhana Menulis Berita Dengan 6 Elemen




Senkomsidoarjo.or.id | Konsep Kerangka Menulis Laporan Berita Lengkap Ada 6 Elemen (5W+1H: A-Di-K-Si-Ke-Ba)

1.Apa (What)
Apa nama acara/Kegiatan/peristiwa ttg Subjek(Topik/Tema)nya?

2.Dimana (Where)
Dimana Lokasi/tempat/daerah/ kota acara/kegiatan/peristiwa terjadi?

3.Kapan (When) Waktunya (Hari, tgl, Jam)? Kapan terjadi gempa?

4.Siapa (Who)
Siapa saja yang terlibat dalam acara/giat tsb?
Siapa nama pejabat hadir ?
Siapa saja peserta & berapa jumlah  pesertanya?

5.Kenapa/Mengapa (Why) 
Mengapa acara/giat tsb diadakan ? Dalam rangka apa? Tujuaannya apa ?

6.Bagaimana (How) Bagaimana kronologi (peristiwa/kegiatan) terjadi/berjalan?  Bagaimana tindakan/solusinya?
Bagaimana pendapat/statemen para Pihak yang telibat?
Bagaimana tindak lanjutnya?

Lampiran:
-Foto Peristiwa/Kegiatan,
-Foto tokoh/pejabat terkait,
-Sumber data resmi (dokumen, grafik, statistik dll)

Ayo mulai menulis berita, Insya Alloh kita bisa..! 💪💪✍











































Senkom Mitra Polri Sidoarjo

Post a Comment

أحدث أقدم
Senkom Mitra Polri Sidoarjo | Informasi | Komunikasi | Kamtibmas | Rescue I Bela Negara